Monthly Archives: April 2018

Lab Klinik Prodia Gelar Seminar Kanker Serviks dan Pencegahannya

SEMARANG (kampussemarang.com)- Laboratorium Klinik Prodia menggelar seminar nasional kesehatan wanita ‘Keep Strong, Stay Healthy Kanker Serviks dan Kanker Ovarium’ di Pesonna Hotel Semarang, Sabtu (28/04/2018) dengan pembicara Dr dr HT Mirza Iskandar SpOG (K) Onk dan dr Dyah Prahesti dari Laboratorium Klinik Prodia serta moderator dr Meita Hendrianingtyas SpPK MSi Med. “Kanker serviks atau kanker leher rahim merupakan salah satu ...

Read More »

Lulusan PT Harus Sukses

  SEMARANG (KR)- Sebanyak 1.616 calon wisudawan Unissula mendapat “gemblengan” ilmu entrepreneurship dari Ketua Yayasan Nurul Hayat Surabaya Drs H Muhammad Molik dan Rektor Unissula Prabowo Setiyawan PhD di kampus setempat, Selasa (17/04/2018). Menurut Muhammad Molik, menjadi pengusaha merupakan pilihan, selain sebagai professional, pegawai, atau karyawan. Selain pilihan juga hak tiap orang untuk menjadi pengusaha dan menjadi sukses, bukan hanya ...

Read More »

Termasuk 16 Mahasiswa Asing, Unwahas Luluskan 468 Wisudawan

  ket foto: suasana wisuda Unwahas (Foto dok)SEMARANG (kampussemarang.com)- Rektor Universitas Wahid Hasyim Semarang (Unwahas),  Prof. Dr. Mahmutarom, SH, MH mewisuda 468 mahasiswa program Pasca Sarjana, Profesi, dan Sarjana di Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) Kamis (12/04/2018). Sampai wisuda ke 28ini, Unwahas telah melepas 11.170 lulusan yang terdiri dari 8.338 (S1), 925 (S2), 430 (Apoteker), 1006 (D2 & D3), dan ...

Read More »

23 Proposal PKM Unimus Lolos dan Didanai Dikti

SEMARANG (kampussemarang.com)-  Universitas Muhamadiyah Semarang (Unimus) berhasil menorehkan prestasi dengan meloloskan 23 proposal mahasiswa dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Semua proposal tersebut  mendapatkan dana hibah PKM dari Kemenristek Dikti (dibiayai Dikti). Rektor Unimus Prof Dr Masrukhi MPd didampingi Ka UPT Humas dan Protokoler Unimus Ns Yunie Armiyati SP KMB kepada pers di kampus setempat Jumat (06/04/2018) menyatakan prestasi nasional ini ...

Read More »

FKG Unimus Perluas Kerja Sama Dengan 4 Universitas di Malaysia

KUALALUMPUR (kampussemarang.com)-  Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus)  memperluas kerja sama dengan 4 universitas besar di negara Malaysia. Yaitu University of Malaya, Lincoln University College, Internasional Medical University, serta University Sciences Islam Malaysia. Kerja sama tertuang dalam penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dan Memorandung of Agreement (MoA) antara Unimus dengan keempat universitas tersebut. Hadir dalam penandatanganan, perwakilan dari Universitas Muhammadiyah Semarang drg ...

Read More »

Menikmati Tour Jalan Kaki Menyusuri Kota Lama Semarang

  SEMARANG (kampussemarang.com)- Sejumlah remaja dan orang tua asyik berjalan santai menyusuri jalanan di sekitar kawasan Kota Lama di Kota Semarang. Tak ketinggalan mereka memotret atau berselfi dan wefi seraya mengabadikan salah satu masjid tertua di kota Lunpia ini, Masjid Menara Masjid Melayu) atau Masjid Layur, yang ada di Jalan Layur. Dan ternyata mereka merupakan rombongan tour dengan berjalan kaki ...

Read More »