Breaking News

Berita

Mengenal Daging untuk Kesehatan

  Oleh : Dr. Sufiati Bintanah SKM MSi Pusat Studi Gizi dan Pangan Halal Universitas Muhammadiyah Semarang DAGING merupakan sumber protein paling digemari masyarakat dunia karena rasanya enak. Tetapi perlu diingat terlalu banyak makan daging menjadikan tubuh tidak sehat. Daging dibedakan daging putih yang bersumber pada daging unggas dan ikan serta daging merah yang bersumber di antaranya sapi, kambing, kerbau. ...

Read More »

Pelaksanaan Tes Kekhususan Jalur SBMPN dan Jalur Tes Akademik PMB Polimarin Tahun 2022

SEMARANG (kampussemarang)- Semua peserta jalur SBMPN PMB Polimarin selesai mengikuti Tes Kekhususan dan Tes Akademik secara maraton selama 3 hari. Pengamanan dengan menerapkan prokes ketat oleh Bhabinkamtibmas Polsek Gajahmungkur dan Babinsa Koramil 10 Gajahmungkur. Alur, jadwal, dan petunjuk teknis pelaksanaan tes mengacu pada Pengumuman Direktur Nomor: 1343/PL38/TM.00.02/2022. Hari pertama pelaksanaan Psikotes dilanjutkan Tes Kesehatan oleh Klinik PHC Pedurungan Semarang merupakan ...

Read More »

Kuatkan Program Pesantren Sehat: Ponpes Unimus Dirikan Posyandu

SEMARANG (kampussemarang)- “Santri siaga jiwa dan raga” adalah tema yang diusung pada hari santri nasional tahun ini. Siaga jiwa bermakna bahwa santri siap untuk terus menjaga hati, fikiran, akhlaq, berpegang teguh pada aqidah, menjunjung tinggi ajaran Islam. Siaga raga berarti santri memiliki raga yang sehat, berkarya dan berinovasi untuk negeri. Kondisi kesehatan masyarakat dan lingkungan pesantren merupakan representasi dari kesehatan ...

Read More »

Mampu Mempersatukan Bangsa: Unissula Rekomendasikan Kriteria Presiden 2024

SEMARANG (kampussemarang)- Menjelang Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024, suhu politik di Indonesia sudah mulai memanas lewat banyaknya survey capres maupun sejumlah partai politik saling membentuk kelompok. ”Meski masih dua tahun lagi, namun sejumlah partai politik sudah mulai bermanuver. Begitu juga survei-survei sudah bermanuver untuk mempengaruhi masyarakat pada sosok yang dijagokan, entah itu Ganjar Pranowo, Prabowo, Anies Baswedan atau sosok yang lain,” ...

Read More »

Fikkes Unimus Ambil Sumpah 123 Nakes

SEMARANG (kampussemarang)- Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Semarang (Fikkes Unimus) menggelar acara Sumpah Profesi D3 dan D4 Analis Kesehatan (TLM), S1 Gizi dan Profesi Ners di Lantai 8 Gedung Kuliah Bersama (GKB) II kampus terpadu Unimus Jl Kedungmundu, Rabu (29/6/2022). Acara Sumpah untuk 123 lulusan tenaga kesehatan (nakes) ini, dihadiri Dekan Fikkes Dr Ali Rosidi MKes dan para ...

Read More »

JICA Indonesia Berkunjung ke Polimarin

SEMARANG (kampussemarang)- Direktur Polimarin Ir. Akhmad Nuriyanis, M.T menerima kunjungan dari Japan International Cooperation Agency (JICA) Indonesia, Rabu (29/06/2022). Japan International Cooperation Agency (JICA) merupakan badan administratif independen bertujuan untuk membantu di bidang pembangunan serta meningkatkan kerja sama internasional antara Jepang dengan negara berkembang. Tamu dari JICA antara lain Mr. Taguchi Shinji (Representative) dan Hari Ramadhan (Program Officer). Kunjungan dalam ...

Read More »

Wisuda Ke-37: Unimus Meluluskan 455 Mahasiswa

SEMARANG (kampussemarang)- Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) meluluskan 455 Wisudawan pada WIsuda ke 37, Selasa (28/6/2022). Wisuda dipimpin ketua senat sekaligus Rektor Unimus Prof Dr Masrukhi MPd. Pada wisuda ini, hadir tamu undangan penting di antaranya Ketua Badan Pelaksana Harian (BPH) Unimus Ir Heru Isnawan MM, Kepala LLDikti Jateng Bhimo Widyo Handoko SH MH dan Anggota Majelis Dikti Litbang PP Muhammadiyah ...

Read More »

Pendaftaran SBMPN Polimarin masih dibuka sampai tanggal 30 Juni 2022

  Pendaftaran SBMPN Polimarin masih dibuka sampai tanggal 30 Juni 2022. Kunjungi link https://pmb.polimarin.ac.id dan ikuti akun instagram @pmb.polimarinsmg web polimarin : http://www.polimarin.ac.id Segera daftarkan diri kalian ??⚓️

Read More »

Belajar Diplomasi Melalui Meja Makan

SEMARANG (kampussemarang)- Pada hari Kamis, tanggal 23 Juni 2022, Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Wahid Hasyim Semarang (UNWAHAS) mengadakan kegiatan pelatihan Table Manner yang diikuti oleh mahasiswa Hubungan Internasional semester 4 (empat) dalam rangka implementasi  mata kuliah Praktik Diplomasi. Daniel Fery selaku instruktur dalam kegiatan ini mengatakan mempelajari etiket di meja makan bukan sekadar ...

Read More »

393 Mahasiswa Unimus Ikuti BAPS

SEMARANG (kampussemarang)- Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menyelenggarakan Baitul Arqam Purna Studi (BSPS) ke-37 di kampus Kedungmundu, Ahad (19/6/2022). Kegiatan berupa pembekalan bagi 393 mahasiswa yang akan diwisuda ini dihadiri Wakil Rektor III Dr Samsudi Raharjo MT MM, Ketua Lembaga Studi Al Islam dan Kemuhammadiyahan (LSIK) dan Mata Kuliah Umum Dr Rodhi Wasono MSi, para dekan serta kepala biro di lingkungan ...

Read More »